Baking Soda Ditambahkan Saat Merebus Telur
Bagian telur yang kerap dipuji-puji khasiatnya hanyalah putih telur.
Padahal baik putih ataupun kuning telur sama-sama mengandung banyak protein.
Protein yang terkandung di dalamnya yaitu rantai asam amino.
Namun, perlu anda tahu bahwa rantai asam amino yang kaya akan protein ini dapat rusak.
Baca Juga: Resep Tim Telur Pedas Enak, Menu Nikmat yang Kaya Akan Nutrisi
Kerusakan kandungan asam amino akibat proses memasak yang terlalu lama dan suhu yang terlalu panas.
Dengan begitu anda perlu tahu waktu yang tepat untuk merebus telur agar kandungan asam amino tidak rusak.
Kalau anda ingin mendapatkan hasil kuning telur yang sudah matang, pastikan memasaknya sekitar 8-12 menit.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR