4. Memotong daging dan sayuran di talenan yang sama
Ahli mikrobiologi mengungkapkan jika talenan mengandung bakteri 200 kali lebih banyak daripada toilet duduk.
Sehingga sangat tidak dianjurkan untuk memotong daging dan sayuran di talenan yang sama.
Saat memotong daging mentah, maka bakteri Salmonella dan Campylobacter bisa berpindah ke talenan.
Jika setelah memotong daging talenan akan digunakan untuk memotong sayuran maka besar kemungkinan bakteri akan dengan mudah berpindah ke sayuran.
Solusi terbaik adalah dengan menggunakan 2 talenan berbeda yang berbahan kaca untuk memotong daging dan sayur.
Baca Juga: Resep Daging Bakar Bumbu Arsik Enak, Kreasi Daging Dengan Bumbu Khas Batak
5. Menyimpan ponsel di dalam dompet
Banyak yang beranggapan jika dompet merupakan tempat yang aman untuk menyimpan ponsel.
Selain dinilai aman, dompet juga dipercaya mampu melindungi ponsel dari bakteri dan debu lingkungan.
Ternyata dengan menyimpan ponsel di dalam dompet merupakan kesalahan.
Ponsel yang disimpan di dalam dompet bisa terkontaminasi kuman dari uang atau benda lain yang berada di dalam dompet.
Bahkan ponsel dinilai memiliki kuman 10 kali lebih banyak daripada toilet duduk.
Ada baiknya jika menyimpan ponsel di dalam saku dan sering membersihkan dengan tisu basah setiap hari.
Baca Juga: Yakin Masih Mau Makan Semangka Setiap Hari Setelah Tahu Fakta Ini? Efeknya Mengerikan Banget
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR