Bukan Dicuci Pakai Sabun, Begini Cara Membuat Toples Bening Seperti Baru, Cuma dengan Satu Bahan ini!
Sajiansedap.com - Cara membuat toples bening lagi seperti baru ternyata gampang banget.
Toples biasanya menjadi tempat yang aman untuk menyimpan makanan, terutama kue dan camilan lain.
Hal tersebut agar tidak mudah alot dan dikerubungi oleh semut atau kecoak.
Penutupnya pun membuat kue menjadi kedap udara dan menjadi tahan lama.
Tapi, terkadang kita suka tak kerasan melihat toples bening tidak mengkilap dan menjadi kusam.
Tenang dulu, ternyata ada cara mudah membuatnya mengkilap kembali, loh!
Rugi deh kalau melewatkan cara membuat toples bening seperti baru kembali.
Penasaran? Simak tipsya yang ternyata cuma pakai satu bahan ini!
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR