Pilihan Daging Untuk Bakso Sapi
1. Daging yang dipilih untuk bakso harus segar betul.
Kalau untuk berjualan, sebaiknya, berlangganan pada tukang daging yang memotong dagingnya sendiri karena sangat biasa daging dilayukan dahulu sebelum dijual.
Makin layu dagingnya, makin sulit membuat bakso yang kekerasannya cukup.
2. Jenis daging yang dipilih adalah yang sedikit berurat.
Misal, daging sengkel sehingga didapat daging yang sedikit renyah dan kenyal.
Baca Juga: Jadi Rahasia Tukang Bakso, Begini Cara Membuat Kuah Bakso yang Gurih dan Super Enak
Baca Juga: Resep Cireng Isi Bakso Enak, Cocok Untuk Teman Nonton TV Sore Nanti
3. Kalau ingin bakso urat, tambahkan urat.
Jumlah uratnya jangan terlalu banyak.
25-50 % dari jumlah pemakaian daging keseluruhan, cukup.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR