Bersihkan Sikat Gigi Agar Bebas Dari Kuman
Sikat gigi memang terlihat bersih.
Namun, di balik itu rupanya sikat gigi malah bisa jadi sarang kuman loh.
Maka itu, baiknya Anda segera bersihkan sikat gigi milik Anda agar tak jadi sarang kuman.
Perlu cara yang tepat untuk membersihkan sikat gigi, simak tiga caranya berikut ini:
1. Cuci dengan Air Mengalir
Cara paling mudah untuk membersihkan sikat gigi adalah dengan mencucinya menggunakan air mengalir.
Sebelum dan setelah menggunakan sikat gigi, cucilah sikat gigi dengan air mengalir.
Dengan menggunakan cara ini, maka bisa membasuh serpihan kecil yang ada di sikat gigi.
Saat mencucinya di air mengalir, gosok bulu sikat gigi dengan lembut menggunakan jari.
Cara ini juga bisa membantu mengurangi bakteri yang ada di sikat gigi.
KOMENTAR