7. Isoflavon
Karena terbuat dari kacang kedelai, tempe juga mengandung senyawa tumbuhan isoflavon.
Isoflavon dalam kedelai dikaitkan dengan penurunan kadar kolesterol dan trigliserida.
Studi pada hewan pun menemukan, tempe memiliki efek protektif terhadap organ hati.
Baca Juga: Resep Tempe Masak Gurih Enak, Menu Sahur Sederhana yang Memikat
Tak sampai di situ, isoflavon juga memiliki sifat antioksidan.
Sebagai molekul antioksidan, isoflavon dapat menangkal kerusakan sel akibat radikal bebas.
Radikal bebas berlebih dapat memicu berbagai penyakit kronis, termasuk kanker, diabetes, dan penyakit jantung.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR