Hal itu akan meningkatkan tekstur kuning telur ketika mencair untuk mencegah pembentukan seperti gel yang dikenal sebagai gelatin.
Kuning telur dan putih telur yang dibekukan tidak mempengaruhi rasa.
Kemudian, bagaimana cara mencairkan telur yang beku?
Baca Juga: Resep Martabak Telur Tahu Kari Enak, Camilan Nikmat Penutup Akhir Pekan
Saat kamu menggunakan telur beku, kamu harus ingat bahwa telur mentah dan matang perlu dicairkan dan dimasak hingga matang.
Hal ini untuk mengurangi resiko penyakit bawaan makanan.
Untuk mencairkan telur beku bisa dengan dicairkan di bawah air mengalir dengan wadah tertutup.
Perlu diingat, telur yang dicairkan tersebut harus dimasak pada hari yang sama saat kamu mencairkannya.
-------
Bila anda ingin dapatkan informasi lebih lengkap tentang resep masakandan kue untuk dicoba,bisa langsung saja berlangganan Tabloid Saji. Tinggal klik di Https://www.gridstore.id
Artikel Telah Ditayangkan di Grid.id dengan Judul, Ini yang Terjadi Jika Telur Dibekukan, Aman untuk Dikonsumsi?
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | gRID |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR