Jadi Kebiasaan di Rumah, Benarkah Masak Nasi dengan Air Panas Bisa Merusak Rice Cooker? Begini Penjelasannya
SajianSedap.com - Setiap hari, sebagian besar masyarakat Indonesia mengonsumsi nasi sebagai makanan pokok yang dimasak menggunakan rice cooker.
Bahkan, pada zaman sekarang ini hampir setiap rumah pasti punya rice cooker.
Namun, masih ada sebagian masyarakat yang bingung saat memasak nasi menggunakan rice cooker, apakah harus pakai air mendidih atau air dingin?
Tak perlu bingung lagi, ternyata ini perbedaan memasak nasi menggunakan air mendidih dan air dingin.
Tak hanya memakai air dingin, rupanya masyarakat juga sering memasak nasi dengar air mendidih.
Baca Juga: Sayur Lodeh, A Fulfilling Javanese Soup for Easy and Quick Lunch!
Baca Juga: Healthy and Hassle-Free, 4 Food Trends You Will See Everywhere in 2020, According to Food Experts
Namun, hal itu justru menimbulkan rasa khawatir akan rusaknya rice cooker yang digunakan.
Agar tidak salah, mari simak penjelasannya berikut ini!
Source | : | aceh.tribunnews.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR