Selama Ini Kita Salah, Sering Dilarang Karena Takut Bahayakan Janin, Ibu Hamil Ternyata Bisa Makan Durian, Asal...
SajianSedap.com - Buah durian terkadang memang menjadi sangat disukai atau sangat tidak disukai.
Ada orang yang tidak suka akan baunya, ada pun orang yang menjadikan durian sebagai makanan favoritnya.
Durian pun sekarang sering dijadikan sebagai inovasi berbagai makanan dan minuman.
Meski terkenal lezat, durian ternyata bisa menyebabkan beberapa risiko kesahatan.
Maka dari itu, tak jarang, di Indonesia banyak ibu hamil yang disarankan untuk tidak mengonsumsi durian karena takut membahayakan janin yang dikandungnya.
Tapi apakah durian benar-benar berbahaya dan sama sekali tak boleh dikonsumsi ibu hami?
Yuk simak informasinya berikut ini!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR