Kita juga bisa menggunakan batang kecil atau batang muda tempat bunga pepaya menempel.
Tapi, batang besarnya sebaiknya tidak digunakan karena rasanya sudah tidak enak.
Nah, untuk menghilangkan rasa pahit pada bunga pepaya, contek dulu beberapa cara di bawah ini.
Baca Juga: (Video) Resep Masak Bunga Pepaya Teri Enak Dimakan Bersama Nasi Putih Hangat
1. Gunakan Tanah Lempung
Sama seperti daun pepaya, tanah lempung juga bisa menghilangkan rasa pahit pada bunga pepaya.
Caranya pun sama, rebus bunga pepaya dalam air yang dicampur tanah lempung.
Jangan takut kalau bunga pepaya akan jadi kotor soalnya setelah daun pepaya matang kita masih mencucinya kembali dengan air.
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR