Ratna Paradina Sedih Sidang Suaminya Ditunda Lagi
Ratna Paradina mengaku sedih setelah putusan sidang pembacaan tuntutan yang kembali menunda kasus yang terjadi pada suaminya.
Dikutip dari Kompas.com, sambil menangis, Retno mengaku harus menggantikan peran Zul sebagai tulang punggung keluarga sejak sang suami ditangkap atas kasus dugaan kepemilikan dan penyalahgunaan narkoba.
"Apalagi saya enggak ada sosok suami juga di rumah,"
"Setengah mati mencari nafkah buat sekolah anak. Ya beratkan, gimana nasib anak-anak," ucap Retno usai mendampingi Zul di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara, Jalan Gajah Mada, Jakarta Pusat, Senin (25/11/2019).
Selain itu, Retno mengatakan, uangnya terbuang sia-sia lantaran harus membeli tiket pesawat tiap kali harus mendampingi Zul menjalani sidang.
Diketahui, Retno dan Ayahnya berdomisili di Selayar, sebuah Kepulauan yang ada di Sulawesi Selatan.
Ayahanda Retno, Andi Bachtiar merupakan kuasa hukum Zul dalam kasus tersebut.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Cara Membuat Cermin Kamar Mandi Bersih dan Bebas Noda, Cukup Gunakan Bahan Dapur Ini
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR