Misalnya, jerawat yang muncul pada area dahi itu diakibatkan hormon stres yang terjadi pada tubuh.
Kemudian kalau jerawat di dagu lebih sering berakibat PMS.
Hal itu dikarenakan saat menjelang menstruasi tubuh akan menghasilkan kelenjar minyak yang cukup banyak.
Baca Juga: Makanan Penyebab Kanker Perut, Kalau Tak Segera Hindari 6 Makanan Ini Bisa Jadi Fatal Akibatnya!
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
Tapi selain masalah hormonal lainnya, jerawat juga bisa disebabkan oleh mengonsumsi makanan yang bisa memicu timbulnya jerawat.
Jadi mulai dari sekarang kita harus memperhatikan makanan yang dikonsumsi kalau tidak mau jerawat terus membandel.
Apa saja makanan penyebab jerawat tersebut?
Yuk, langsung simak berikut ini!
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR