Membuat Agar-Agar Sendiri Cuma Butuh Dua Bahan
Tahukah Anda apa bahan dasar agar-agar bubuk yang dijual di pasaran?
Agar-agar dibuat dari ekstrak rumput laut.
Agar-agar memiliki tekstur yang lebih halus dan berair.
Selain itu jika digigit, agar-agar akan terasa lebih renyah dan mudah hancur.
Nah, untuk membuat agar-agar di rumah, yang kita butuhkan adalah rumput laut.
Baca Juga : Sudah Lembut, Manisnya Agar-Agar Pasti Bikin Puding Kapucino Cincau Jadi Rebutan
Rumput lautnya adalah jenis rumput laut putih yang biasa jadi campuran es buah atau es campur, ya.
Jangan gunakan rumput laut hijau yang ada di sushi karena beda jenis dan peruntukannya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR