Setelah tercampur rata, Ia memasukan kacang panjang yang sudah di potong-potong.
Untuk membuat kacang panjang yang crunchy, anak Lydia Kandou ini, tidak menggunakan air.
“Ada yang dikasih air ada yang engak, kalau aku enggak suka dikasih air, karena kacang panjangnya jadi kurang crunchy”, ucap Nana sambil mencampur kacang panjang dengan bumbunya.
Nah, untuk mengantisipasi tingkat kematangan, Nana biasanya akan menutup penggorengannya sampai ada efek grilling.
Baca Juga : Andrew White Kaget Lihat Porsi Sarapan Istrinya, Nana Mirdad : Do Not Judge!
Ini merupakan efek memanggang menggunakan gas.
Seperti yang Nana katakan, “Biasanya aku tutup aja sampe ada efek grilling-grilling gitu”.
Setelah memastikan kacang panjangnya sudah bercampur dengan bumbu, Nana mulai memasukan garam himalayan.
Artikel Berlanjut setelah Video Berikut Ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR