10. Kita bisa gabungkan antara sayur dan buah-buahan ke dalam salad.
Jadi bisa semakin bervariasi dan semakin sehat.
11. Salad tidak harus selalu disantap begitu saja.
Bisa juga disajikan sebagai bahan isian burger.
Baca Juga : Resep Membuat Salad Kentang Mayo Keju yang Lezat untuk Sarapan
Itu dia tips yang bisa kita ikuti saat membuat bekal salad.
Bagi yang lagi diet, bekal salad bisa kita jadi pilihan tepat untuk menu makan siang istimewa.
Kenyangnya dapat, sehatnya juga dapat.
Selamat mencoba di rumah!
Baca Juga : Resep Membuat Salad Saus Kacang, Olahan Sayur Dengan Saus Istimewa
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR