1. Meningkatkan Asam Lambung
Jika meminum kopi terlalu banyak, kadar keasaman kopi dapat meningatkan asam lambung kita, lo!
Asam lambung yang terlalu banyak, bisa menyebabkan penyakit seperti mag.
2. Menyebabkan Hipertensi
Kandungan yang terkenal dalam kopi adalah kafein.
Kafein bisa memiliki dampak buruk pada sistem kardiovaskuler tubuh.
Gejala yang dirasakan seperti denyut jantung yang terasa cepat karena meningkatnya tekanan darah.
Baca Juga : Resep Membuat Es Cendol Cokelat Kopi Ini Rugi Kalau Dilewatkan
3. Menyebabkan Insomia
Apakah anda termasuk orang yang meminum kopi agar tidak ngantuk?
Kalau iya, anda harus hati-hati memperhatikan waktu konsumsinya, nih.
Konsumsi kopi yang baik adalah diwaktu siang hari.
Sedangkan jika meminumnya diwaktu malam, kopi akan membuat anda terjaga sepanjang malam.
Gejala ini disebut sebagai insomnia.
Jika kualitas tidur tidak baik maka akan berdampak buruk bagi kesehatan, lo!
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR