Natal dan Tahun Baru di JW Marriott
SajianSedap.id sendiri berkesempatan untuk mengobrol dengan Chef Pastry JW Marriott, Fauzi.
Ia mengatakan kalau banyak menu yang dibuat olehnya dan tim khusus untuk perayaan Natal dan Tahun Baru.
Untuk bagian dessert sendiri terdiri dari 12 menu yang bisa dipilih.
Baca Juga : Resep Membuat Proll Tape Pandan Kenari, Enak Banget Rasanya
Diantaranya ada Stolen, Blue Velvet Cake, Sania Lollipop, Christmas Yule Log, Berries Minced Pie, Christmas Pudding, dan lain-lain.
Tidak hanya enak, Chef Fauzi pun menampilkan dessert dengan tema Natal.
Misalnya saja membentuk topi Sinterklas dan dihujani dengan gula bubuk yang menyerupai salju yang jadi ciri khas Natal.
Baca Juga : Jatuh Cinta dengan Kopi Tubruk? Ini Suhu Air Ideal untuk Menyeduh Kopi Tubruk
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR