Dengan sigap Pasha tampak menjadi sopir mobil yang mendistribusikan bantuan bantuan berupa air mineral dan keperluan lainnya.
Tak hanya itu Pasha juga nampak membantu warga dalam berbagai aktivitas.
"Bismillah," tulis singkat @pashaungu_vm (7/10/2018).
Baca Juga : Menikah di Usia 20 Tahun, Suami Najwa Shihab Curhat tentang Kekurangan Istri di Dapur
Kini, kondisi Palu mulai berangsur pulih.
Setidaknya, aktivitas kota sudah berangsur normal.
Masyarakat dan pemerintah mencoba menata kehidupan, termasuk perekonomian yang sempat luluh lantak.
Kondisi Kantor Pasha Ungu
Belum lama ini, Pasha juga memperlihatkan kondisi kantornya yang porak poranda dihantam gempa.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | tribun solo |
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR