5. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan dan Biji-bijian
Selain mengandung serat yang baik untuk sistem pencernaan, kacang merah, kacang hitam, dan beberapa kacang lainnya juga kaya akan zat besi, vitamin, mineral, dan protein.
Memang Ibu bisa merasa sedikit kembung setelah makan kacang, tapi untungnya, hal tersebut tidak berlaku untuk Si Kecil.
Untuk Sharena, semoga proses menyusuinya lancar, ya!
Baca Juga : Akibat Ibunya Konsumsi Ini Saat Hamil, Seorang Bocah Lahir dengan Bulu Mata Sepanjang 4.3 cm
Source | : | alodokter.com,grid |
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR