Berkat kerja kerasnya di ranah musik dangdut Indonesia, Inul berhasil menuai sukses.
Meskipun sudah jarang ngebor lagi, istri Adam Suseno ini tetap bergelimang harta.
Pasalnya, pendapatan hasil ngebor Ia putar untuk membangun beberapa bisnis mulai dari karoke, kecantikan, kuliner, dan masih banyak lagi.
Berkat bisnis-bisnis itu, rupiah semakin mengalir deras ke kantongnya.
Kini, Inul sudah memliki 8 perusahaan dengan jumlah karyawan mencapai 10,000 orang!
Jadi, jangan heran kalau rumahnya sangat besar bagai istana.
Melihat rumah Inul yang sebesar istana, pasti kita juga membayangkan bagaimana bentuk dapurnya.
Kita pun pun bertanya-tanya, apakah dapur Inul mewah seperti penampakan luar rumahnya? Apakah dipenuhi alat dapur canggih nan mahal?
Bagaimana kondisi dapur Inul?
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Miyanti |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR