Sajiansedap.id - Gelaran kompetisi olahraga antar negara-negara sebenua Asia, Asian Games 2018 tinggal menghitung hari.
Tepatnya pada hari Sabtu, 18 Agustus 2018 mendatang, gelaran olahraga terbesar kedua di dunia setelah Olympic ini akan resmi dibuka secara serentak di dua kota penyelenggaranya, yaitu Jakarta dan Palembang.
Digelarnya pesta olahraga negara se-Asia ini berhasil membangun antusiasme warga Indonesia untuk ikut memeriahkan.
Tidak hanya kota-kota penyelenggara yang dihias sedemikian rupa agar membentuk atmosfir pesta olahraga yang kental, namun kota-kota lain di Indonesia.
Sebut saja kemunculan kampung-kampung Asian Games di Pekalongan, Solo, hingga Cilacap.
BACA JUGA: Sesekali, Buat Makan Siang Ala Resto dengan Bistik Daging Oriental
Logo Asian Games Dimanfaatkan Secara Kreatif
Tidak hanya ikut memeriahkan euforia acara lewat hiasan-hiasan bertema Asian Games, ternyata ada pihak-pihak kreatif yang memanfaatkan momen akbar ini untuk menarik pengunjung.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Ellytarahma |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR