Dengan kandungan berbagai macam herbal dan bahan-bahan alami lainnya tidak heran kalau minyak kutus-kutus memiliki khasiat yang luar biasa.
Minyak ini terbukti telah menjadi obat alami masyarakat Bali sejak dahulu kala untuk menyembuhkan berbagai penyakit.
Sebut saja penyakit jantung, diabetes, menghilangkan kista, menyembuhkan migrain, hingga bermanfaat untuk menambah vitalitas bagi lelaki dan wanita.
Selain itu, minyak alami ini juga bisa mengatasi jerawat dan komedo membandel.
BACA JUGA: Melahirkan Secara Caesar, Ini Makanan yang Perlu Dikonsumsi Kahiyang Ayu Agar Cepat Pulih
Minyak kutus-kutus juga bisa membantu mempercepat proses penyembuhan patah tulang.
Cara menggunakan minyak kutus-kutus sebagai obat ini tergolong unik.
Jika selama ini ramuan herbal yang berfungsi sebagai obat dikonsumsi denga cara diminum, minyak kutus-kutus digunakan dengan cara dibalurkan.
Hal ini diadaptasi dari cara pengobatan masyarakat Bali.
Dengan pemakaian yang teratur, khasiat minyak kutus-kutus untuk menyembuhkan penyakit akan lebih cepat terasa.
BACA JUGA: Jangan Dibuang! Biji Mangga Ternyata Bisa Atasi Ketombe Dalam Sekejap
Penulis | : | Ellytarahma |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR