Nama Hot Dog Berawal dari Sebuah Lukisan
Moment ini ternyata menginspirasi seorang kartunis terkenal bernama Tad Dordan.
Pada tahun 1906, Dordan membuat sebuah lukisan anjing tekel berlumur mustard yang dijepit di antara roti panjang.
Gambar itu diberi nama “Hot Dog”.
Tak disangka, lukisannya dimuat di berbagai media hingga akhirnya menjadi sangat terkenal.
Orang Amerika pun mulai menyebut sosis anjing tekel dengan sebutan hot dog.
Nama ini pulalah yang kini menjadi terkenal dan menyebar di seluruh dunia.
Menarik bukan? Dari sebuah lukisan bisa terlahir nama makanan yang dipakai di seluruh dunia.
Kini kita bukan hanya tau makan hot dog, tapi juga tau kisah menarik di balik namanya yang unik.
BACA JUGA: Trik Membuat Daging Cepat Empuk Sehingga Masak Jadi Lebih Cepat
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR