Tapi yang perlu diperhatikan adalah kita harus menggunakan jari tangan dan bukannya telapak tangan.
Soalnya telapak tangan manusia itu panas dan jika digunakan untuk mengaduk, lemak pada adonan bisa keluar.
Kalau sudah begitu, hasil kue kering bisa dipastikan akan jadi keras.
Jadi sekarang sudah tahu kan, perbedaan teknik mengaduk adonan antara yang dilipat dan dicincang?
Pastikan kita tidak salah menggunakan teknik tersebut agar hasilnya tidak gagal.
Semoga tips ini membantu dan jangan lupa dipraktekkan, ya!
Selamat membuat cake dan kue kering! (MA)
(Baca juga: Tambahkan Bahan Rahasia Ini Saat Masak Bebek, Dijamin Dagingnya Jadi Empuk Banget!)
(Baca juga: Saking Nikmatnya, Telur Masak Tongseng Ini Bikin Nambah Berkali-Kali)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR