Satu lagi hidangan mewah yang bisa kita buat sendiri di rumah, resep Grilled Oriental Gindara. Kehadirannya bisa bikin santap akhir pekan kali ini sulit dilupakan. Yuk, langsung kita buat!
Durasi 70 menit
3 Porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Grilled Oriental Gindara:
1. Lumuri ikan dengan air jeruk lemon, garam, merica bubuk, saus tiram, kecap ikan, dark soysauce, mirin dan minyak wijen. Diamkan 30 menit. Tambahkan bawang putih. Aduk rata.
2. Panggang ikan di atas wajan anti lengket bergelombang yang sudah dipanaskan di atas api sedang dan diberi sedikit mentega sampai agak berkulit. Balik ikan. Panggang sampai matang.
3. Pelengkap, panaskan mentega tawar. Tumis bawang putih sampai harum. Masukkan asparagus, wortel, kembang kol, dan kentang. Masak sampai matang.
4. Tambahkan garam dan merica bubuk. Aduk rata.
5. Sajikan gindara panggang dengan taburan wijen sangrai dan pelengkap. (Ss)
Untuk Mendapatkan Buku-Buku Resep Pilihan Sedap Saji, Kunjungi Juga Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca Juga: Mengenal Diet THM, Solusi Mudah Dapatkan Berat Badan Ideal Tanpa Pantang Makan)
(Baca Juga: Tetap Rukun, Ini Potret Anak dari Dono Kasino Indro Warkop DKI!)
(Baca Juga: Masak Resep Warisan Keluarga, Ussy Sulistiawaty Diam-Diam Jago Masak, Mau Coba? )
(Baca Juga: Cream Trifle Pudding, Dessert Istimewa yang Bisa dibuat Dalam 4 Langkah)
(Baca Juga: Chef Harada Meninggal karena Virus Lambung, Kenali Gejalanya!)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR