(Baca juga: Ngakak Banget! Tak Sesuai Ekspektasi, Bentuk 5 Makanan Ini Malah Jadi Super Ajaib!)
2. Jangan direndam air
Cincau juga tidak perlu direndam dengan air.
Sama halnya seperti tips sebelumnya, nantinya cincau malah jadi tidak tahan lama.
Permukaannya pun bisa jadi kisut dan tidak menarik lagi.
3. Simpan dengan rapat
Perhatikan tempat untuk menyimpan cincau.
Wadah atau plastik yang digunakan untuk menyimpan, pastikan tertutup rapat.
Soalnya kalau tidak, cincau bisa jadi kering.
Jika bungkus cincau sudah dirusak, lebih baik segera ganti ke dalam wadah plastik yang bisa ditutup dengan rapat.
(Baca juga: Yakin Dispenser Di Rumah Bersih? Tiru Cara Mudah Membersihkannya )
(Baca juga: Sarapan Alpukat Tiap Hari Bikin Kulit Titi DJ Kenyal dan Sehat, Bagaimana Caranya?)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR