Chef Norman sendiri mengaku masih suka menonton video memasak sebagai bahan pembelajaran.
(Baca juga: Cuma Butuh 5 Bahan untuk Membuat Bolu Kukus Gula Merah Kesukaan Seluruh Keluarga)
(Baca juga: Doyan Makan Tapi Ogah Diet, Raisa Bocorkan Triknya Agar Tetap Langsing! Buru Ditiru!)
4. Jangan cepat menyerah
Tidak semua resep bisa berhasil dalam satu kali coba.
Seringkali kita butuh dua kali, atau bahkan berkali-kali percobaan tergantung tingkat kesulitan resep.
Untuk itu, jangan mudah menyerah saat resep yang kita coba gagal.
Pelajari di mana letak kesalahannya dan kemudian coba kembali.
Pasti hasil berikutnya akan jauh lebih baik dan lebih nikmat.
Menurut Chef Norman, memasak akan jadi hal yang mudah ketika terus kita coba dan tekuni.
Lama-kelamaan, pasti kita sudah tahu metodenya tanpa harus melihat resep atau video lagi.
Bahkan kita bisa mencampurkan makanan atau mengganti bahan dalam resep.
Bisa juga mencontek resep di halaman Sajian Sedap yang sudah teruji kelezatannya! (MA)
(Baca juga: Ngidam Makan Pasta, Tina Toon Malah Apes Dilarang Masuk Restoran, Kenapa, Ya?)
(Baca juga: Ini Cara Menyimpan Minyak Bekas Supaya Kualitasnya Oke dan Bisa Dipakai Lagi )
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR