Menu Sarapan dengan Singkong Isi Tongkol Pedas ini selain enak dan mengenyangkan, juga praktis dan bisa dibawa ke kantor. Asik banget, enggak sih? Yuk, buat dengan panduan resep berikut.
Durasi 50 menit
21 buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Singkong Isi Tongkol Pedas:
1. Isi, lumuri tongkol dengan air jeruk nipis dan 1/2 sendok teh garam. Diamkan 15 menit. Kukus di atas api sedang 20 menit hingga matang. Suwir-suwir.
2. Tumis bumbu halus hingga harum. Tambahkan tongkol suwir. Aduk rata. Tambahkan sisa garam dan gula pasir. Aduk rata. Tuangi air. Aduk hingga meresap. Angkat.
3. Kulit, peras singkong hingga mendapatkan 50 ml airnya. Buang airnya. Ganti dengan 50 ml air matang. Aduk rata singkong, garam. seledri, dan kelapa.
4. Ambil sedikit adonan kulit. Pipihkan. Beri isi. Bentuk lonjong pipih.
5. Goreng dalam minyak yang sudah dipanasakan di atas api sedang sampai matang. (Dn)
(Baca juga: Cobek Sering Luntur dan Berpasir? Tenang Saja, Ada Cara Mengatasinya)
(Baca juga: Bala-Bala Sayur Gurih, Pelengkap Makan yang Gurih dan Renyah Banget)
(Baca juga: Resep Sambal Bawang, Teman Ayam Geprek yang Lezatnya Tak Masuk Akal)
(aca juga: Puding Lapis Cokelat Ini Enggak Cuma Cantik, Lembut dan Lezatnya Juga Memikat Lidah)
(Baca juga: Dahsyat! Makanan Alami Ini Bisa Membersihkan Paru-Paru Perokok, Lo)
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR