Sup Bola Daging bisa dibilang comfort food karena bisa membuat perut nyaman seketika setelah disantap. Membuatnya pun tak sulit. Resep mudahnya sudah kami siapkan di bawah ini.
Durasi 45 menit
6 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Sup Bola Daging:
1. Bola daging: aduk daging giling, garam, merica bubuk, dan pala bubuk. Bentuk bulat ukuran sedang.
2. Sup: rebus air, bawang putih, dan seledri sampai harum. Masukkan bola daging. Masak sampai berubah warna.
3. Masukkan kembang kol, wortel, dan kapri. Masak sampai matang. Tambahkan kaldu sapi, garam, merica bubuk, gula pasir, dan pala bubuk. Masak sampai mendidih.
4. Tambahkan jamur kuping, daun bawang, dan soun. Aduk rata.
Tips: Bentuk bola–bola daging agak besar karena ketika direbus bola –bola daging akan lebih kecil.
(Baca Juga: Bukan Cuma Ditumis, Bayam Bisa Lebih Spesial Kalau Diolah dengan 5 Resep Ini)
(Baca Juga: Yuk, Intip Cara Membuat Kaldu Bening untuk Sup yang Terasa Ringan di Lidah)
(Baca Juga: Supaya Sate Kambing Tidak Kering, Tambahkan Bahan Ini Pada Bumbu Perendamnya)
(Baca Juga: Pasti Bisa, Kok, Membuat Si Manis Puding Lumut yang Sedang Naik Daun Ini)
(Baca Juga: Cake Tape Lezat Bisa Dibuat Dengan 5 Bahan Ini)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR