Madeleine teksturnya tak berbeda jauh dari sponge cake. Bedanya terletak pada cetakannya yang menyerupai cangkang. Yuk, segera buat untuk sarapan hari ini, cuma butuh 30 menit.
Durasi 30 menit
14 Porsi
Ingredients
Cara Membuat Madeliene Mangga:
1. Panaskan margarin asal leleh. Masukkan sirop mangga. Aduk rata. Sisihkan.
2. Kocok kuning telur dan gula pasir halus sampai kental. Masukkan campuran margarin. Kocok rata.
3. Tambahkan tepung terigu sambil diayak dan diaduk rata. Sisihkan.
4. Kocok putih telur, cream of tartar, dan garam sampai setengah mengembang. Masukkan gula pasir halus sedikit-sedikit sambil dikocok sampai mengembang.
5. Masukkan sedikit-sedikit ke dalam campuran tepung terigu sambil diaduk perlahan.
6. Tuang ke dalam cetakan madeline bentuk kerang yang dioles margarin dan ditabur tipis tepung terigu.
7. Oven dengan api bawah suhu 180 derajat Celsius 15 menit sampai matang.
(Baca juga: Apakah Perlu Membuang Kotoran Di Punggung Udang? Ini Jawabannya )
(Baca juga: Tak Sulit Kok Membuat Otak-Otak Goreng Seenak Yang Dijual Di Pasaran )
(Baca juga: Bakmi Rebus Mantap & Praktis Ini Cocok Buat Yang Lapar Tapi Malas Keluar Rumah )
(Baca juga: Omelet Kentang, Sarapan Bergizi Praktis Dibuat )
(Baca juga: Omelet Udang Paprika, Kreasi Sensional Ala Hotel Bintang Lima )
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR