Minuman wedang ini bagus diminum saat anda masuk angin atau sekedar ingin menghangatkan tubuh. Campuran jahe dan rempah-rempah membuat tubuh menjadi hangat saat meminumnya.
Wedang jahe moka, rasanya tak bakal ada yang menolak terutama di musim hujan seperti saat ini. Minuman hangat ini sangat pas untuk menemani malam pergantian tahun yang tak lama lagi.
Nah, itulah aneka resep wedang jahe hangat yang cocok dinikmati di hari dingin. Mudah, bukan, untuk membuatnya? (RAK/DV)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR