Tape merupakan makanan khas Indonesia yang nikmat diolah jadi apa saja. Nah,. Dengan resep Tape Panggang Keju Susu ini kuncinya. Cita rasa kekininannya seketika jadi favorit seisi rumah. Buktiin deh!
Durasi 40 menit
10 Buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Tape Panggang Keju Susu:
1. Campur tape, gula pasir, garam, dan vanili bubuk sambil diremas–remas sampai gula larut.
2. Masukkan kuning telur. Aduk rata. Tambahkan tepung terigu dan susu bubuk. Aduk rata.
3. Ambil sedikit adonan. Isi dengan keju parut. Bentuk persegi.
4. Panaskan margarin. Panggang tape di dalam wajan antilengket datar di atas api sedang sambil dibolak – balik sampai matang.
5. Sajikan setelah ditambahkan susu kental manis dan taburan keju parut.
Untuk Mendapatkan Buku-Buku Resep Pilihan Sedap Saji, Kunjungi Juga Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca Juga: Agar Daun Pepaya Tidak Pahit, Begini Cara Mengolahnya)
(Baca Juga: Riset : Ternyata Bulan Kelahiran Berkaitan dengan Penyakit yang Berisiko Diderita Seseorang)
(Baca Juga: Tiga Langkah Mudah Membuat Puding Kelapa Tape Biskuit yang Dingin Menyegarkan)
(Baca Juga: Almond Christmas Pudding, Dessert Lezat yang Cantik untuk Sajian di Hari Raya Natal)
(Baca Juga: Tengok Transformasi Pemeran 'Hafalan Shalat Delisa' Ini, Makin Cantik!)
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | retno |
KOMENTAR