Selain cocok dijadikan camilan,resep Bakwan Talas ini juga pas jadi pelengkap makan siang. Tambahan talas di dalamnya memberi rasa legit yang membuat bakwan jadi makin nikmat.
Durasi 30 menit
20 Buah Porsi
Ingredients
Cara Membuat Bakwan Talas:
1. Aduk rata talas, jagung manis, cabai merah, daun bawang, dan bawang goreng. Aduk rata. Masukkan tepung terigu, tepung beras, dan kaldu ayam bubuk. Aduk rata.
2. Tuang santan, air, dan bumbu halus. Aduk rata.Panaskan sendok sayur dalam minyak panas sedang. Angkat. Beri campuran talas.
3. Letakkan 1 ekor udang diatasnya. Masukkan lagi dalam minyak panas. Biarkan sampai setengah matang. Keluarkan dari sednok sayur.
4. Goreng diatas api sedang sampai matang. Lakukan sampai habis.
Untuk mendapatkan buku-buku resep pilihan Sedap Saji, kunjungi juga: Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca juga: Mudahnya Membuat Bola Mie Goreng yang Cocok untuk Bekal Si Kecil)
(Baca juga: Menabur Terigu untuk Melapisi Loyang Ternyata Salah Besar, Lo! Kenapa Ya? )
(Baca juga: Buktikan Manfaat Kacang Kenari Sebagai Obat Kuat Alami Bagi Pria)
(Baca juga: Ini Hasilnya Kalau Air Kelapa Dimasukkan Dalam Masakan, Wajib Tahu!)
(Baca juga: Agar Tempe Goreng Bisa Super Renyah Dan Gurih, Ini Tipsnya)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | retno |
KOMENTAR