SajianSedap.com - Menyemprot parfum menjadi keharusan saat akan keluar rumah.
Parfum akan membuat kita wangi hingga percaya diri saat bertemu banyak orang.
Berbagai jenis parfum bisa kita pilih sesuai selera, mulai dari yang murah hingga mahal.
Biasanya kita akan menyemprotkan parfum di badan atau pakaian.
Meski bisa memberikan aroma wangi, parfum ternyata bisa bereaksi dengan bahan pakaian tertentu, loh.
Pernahkah kamu melihat noda kuning di pakaian akibat semprotan parfum?
Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Deodoran yang Mengeras di Ketiak Baju
Cara Menghilangkan Uban dengan Taoge, Tak Perlu Minta Tolong Anak Cucu untuk Dicabut
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR