SajianSedap.com - Garam merupakan bahan yang begitu penting.
Bahan dapur ini jadi bahan yang palign sering digunakan untuk memasak.
Garam pun memiliki beragam jenis.
Tentu dengan berbagai manfaat dan kegunaan masing-masing.
Nah, selain digunakan untuk memasak, ternyata garam juga memiliki kegunaan lain loh.
Tahukan Anda, garam yang ditabur di sudut rumah atau ruangan memiliki manfaat khusus.
Apa sih manfaatnya?
Dilansir dari Mashed.com, banyak budaya di seluruh dunia telah memanfaatkan kekuatan penyembuhan garam untuk memberkati suatu ruang dan mengeluarkan kekuatan negatif apa pun.
Pegulat sumo Jepang tidak memulai pertandingan mereka sampai garam dilemparkan ke dalam ring untuk menghilangkan roh jahat, dan pendeta Katolik telah menggunakan garam selama pengusiran setan (melalui Sakramen Katolik).
Vastu, praktik India yang mendahului feng shui telah mengikuti praktik penggunaan garam untuk menghilangkan hal-hal negatif selama lebih dari 6.000 tahun.
Astrea dari blog Starlight Witch mencatat bahwa ada banyak cara menggunakan garam untuk membersihkan ruangan.
Baca Juga: 4 Bahan Pengganti Telur untuk Membuat Kue di Rumah, Salah Satunya Pakai Saus ini
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR