Pasalnya, sabun yang licin akan membantu melumasi pipa yang tersumbat.
Hal ini memungkinkan puing atau kototan yang tersangkut meluncur ke bawah dengan lebih mudah.
Caranya pun mudah.
Anda cukup tuangkan sekitar setengah cangkir sabun cuci piring ke dalam toilet.
Alternatif lainnya adalah menggunakan potongan kecil sabun batang dan buanglah ke dalam kloset.
Nah itulah beberapa bahan alami yang bisa Anda guankanj untuk mengatasi WC mampet.
Namun ingat, jika WC Anda masih belum lancar sebaiknya panggil tukang.
Kerusakan lebih parah mungkin memerlukan perbaikan.
KOMENTAR