Baca Juga: Cake Dan Kue Kering Lebaran Masih Tersisa Banyak? Simpan Dengan Cara Ini Agar Tahan Hingga 2 Bulan
Dibandingkan mengirisnya satu per satu, lebih baik potong bagian tengah kue secara lurus memanjang atau vertikal.
Lalu angkat bagian tengah kue tersebut.
Setelah kue bagian tengah ini berhasil diangkat dan ditarik keluar, baru kemudian potong kue tersebut menjadi beberapa bagian kecil untuk dibagikan ke beberapa orang.
Sisa kue utuh yang tersisa (bagian kiri dan kanannya) bisa dirapatkan kembali sehingga tampilannya mirip seperti kue baru yang masih utuh.
Lakukan hal yang sama untuk mengambil kue lagi.
Metode memotong kue ini juga bisa menegah bagian permukaan kue yang dipotong menjadi kering dan tak enak.
Di samping itu, bentuknya juga lebih rapi dan cantik!
Jadi, gimana Sase Lovers?
Sudah tak bingung kan cara memotong kue agar tetap menarik dan enak?
Langsung terapkan tipsnya, ya!
Selamat mencoba di rumah, ya Sase Lovers.
Baca Juga: Kreasi Unik dan Nikmat Chef Devina Hermawan Untuk Menyambut Lebaran Bersama Keluarga
KOMENTAR