SajianSedap.com - Sase Lovers pernah mendengar nasi banjur?
Nasi banjur atau biasa disebut dengan nasi siram.
Yang dimaksud 'siram' adalah pemberian kuah yang di siram ke sajian mangkuknya.
Kalau ingin mencobanya, Anda bisa coba mampir ke Kosa yang berada di Bandung.
Di sini banya jenis kuah yang bisa Anda pilih.
Tersedia kuah kari dan kuah amoy.
Untuk Sase Lovers yang suka dengan cita rasa medok atau strong, sebaiknya pesan kuah kari.
Sedangkan kuah amoy dibuat dengan rasa gurih dan manis.
Lauknya bebas Anda pilih, tersedia Chicken Katsu, Paru & Oseng Sapi.
Dan untuk karbonya, ada nasi, mie atau kwetiau.
Wow, menarik, ya!
Baca Juga: Resep Nasi Siram Bola Bola Teriyaki, Ide Menu Sarapan Inspiratif Untuk Keluarga Tercinta
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
KOMENTAR