Campurkan cuka dengan air, gunakan larutan ini untuk menggosok bagian dalam freezer. Diamkan selama beberapa jam agar bau amis terangkat dan freezer menjadi segar kembali.
Salah satu cara untuk membuat kulkas hemat listrik bisa dengan memberi jarak antara kulkas dengan dinding dan perabot lain di sekitarnya.
Kulkas memerlukan jarak sekitar 10-15 cm dengan dinding dan perabot lain di dekatnya, lalu 30 cm dengan langit-langit atau plafon.
Hal ini perlu dilakukan agar kulkas tidak menjadi cepat panas dan beban kerjanya menjadi lebih ringan.
Baca Juga: 4 Cara Supaya Kulkas Tua Hemat Listrik dan Awet Dingin Tahan Lama
Dengan begitu, energi listrik yang diperlukan untuk mengoperasikan kulkas tidak terlalu banyak.
Penulis | : | Konten Grid |
Editor | : | Grid Content Team |
KOMENTAR