Selain orang Spanyol, orang Meksiko juga punya salsa.
Sambal orang manado atau makassar ini sangat multiwarna.
Cabainya dipilih merah dan hijau, begitu juga tomatnya.
Rasanya sangat segar berkat campuran tomat dan jeruk.
Perbedaan utamanya dengan salsa, dabu-dabu tidak menggunakan minyak.
Fungsinya sama sebagai pelengkap atau cocolan.
Biasanya untuk ikan bakar.
Satu lagi saus yang serupa.
Sambal matah.
Asalnya dari Bali.
Kesegarannya sama.
Baca Juga: Pasti Nikmat! 5 Makanan Indonesia Ini Identik dengan Sambal Kacang
KOMENTAR