SajianSedap.com – Banyak masyarakat Indonesia tentunya sudah tak asing dengan daun sirih.
Daun sirih ini biasanya sering jadi bahan nyirih atau kunyahan para lansia hingga giginya jadi merah.
Selain itu, daun sirih juga bisa digunakan sebagai obat alami untuk berbagai penyatit, nih.
Tapi, tahukah kamu kalau kita juga bisa dapatkan manfaat daun sirih ini untuk kecantikan?
Ya, sering-sering cuci muka dengan daun sirih bisa bawah perubahan untuk kulit wajah kita, loh!
Bahkan manfaatnya lebih bagus dan murah daripada dengan skincare.
Lantas, apa sih manfaat cuci muka dengan air rebusan daun sirih ini?
Mari simak selengkapnya berikut ini.
Melansir dari My Health Only, berikut ini beberapa manfaat kalau kita cuci muka dengan menggunakan daun sirih.
Ketika usia bertambah, tanda penuaan memang tidak dapat dihindari.
Makanya, agar wajah awet muda kita bisa menggunakan air rebusan daun sirih.
KOMENTAR