SajianSedap.com - Lagi asyik makan, malah terganggu dengan masalah memang tidak menyenangkan.
Masalah yang sering terjadi saat lagi asyik makan cukup beragam.
Mulai dari keselek sampai duri ikan nyangkut di tenggorokan.
Biasanya kita akan bertemu dengan masalah ini saat makan ikan seperti bandeng atau ikan mas.
Sejak lama kita diberitahu orang tua dulu, harus dengan makan nasi bulat-bulat.
Tapi terkadang cara ini kurang mempan dan bahkan duri ikan masih terasa.
Jika hal ini terjadi, tak ada salahnya mencoba 3 bahan makanan lain.
Melansir beragam sumber, berikut cara mengatasi duri ikan yang nyangkut di tenggorokan.
Yap, makanan yang satu ini memang bisa mengeluarkan duri ikan.
Kedengarannya memang sangat aneh.
Tapi camilan manis ini akan mendorong duri untuk masuk ke dalam perut dan dicerna.
Baca Juga: Pasti Irit, Maskara yang Kering Bisa Diencerkan dengan 4 Bahan Ini, Aman Dipakai Loh
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR