SajianSedap.com - Penyakit asam lambung dialami oleh banyak orang dan kalangan hingga hari, bahkan seseorang setidaknya pernah mengalaminya sekali dalam hidup.
Kondisi ini menggambarkan suatu simtom atau perubahan mukosa yang diakibatkan oleh gangguan sistem saluran pencernaan.
Dimana asam lambung dan isi perut mengalir naik ke kerongkongan (esofagus).
Lantas ketika kambuh ini menyebabkan mulas, sakit perut, bau mulut, gas dan gejala terkait lainnya.
Apalagi bagi yang mengalami riwayat asam lambung kronis, kambuhnya kondisi ini menyebabkan rasa sakit yang bisa tak tertahankan.
Sehingga penggunaan dengan obat-obatan terus dilakukan ketika asam lambung tiba-tiba naik.
Tapi jika Anda ingin beralih ke bahan alami yang minim efek samping, daun kemangi bisa menjadi solusinya.
Daun kemangi dikemas dengan banyak manfaat baik untuk menyehatkan sistem pencernaan, salah satunya masalah asam lambung ini.
Berikut uraian lengkapnya!
Berikut manfaat kemangi mengatasi masalah sistem pencernaan seperti asam lambung dilansir dari NDTV dan herzindagi.
Lengkap dengan cara menggolahnya agar cespleng di tubuh.
Baca Juga: Pantas Kumat, 3 Sayuran Ini Bikin Pengidap Asam Lambung Kesakitan Kalau Kebanyakan Dimakan, WASPADA
Cuma Pakai Tepung Terigu, Ini Cara Ampuh Mengusir Semut di Rumah Sampai ke Sarang-sarangnya
Source | : | NDTV,herzindagi |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR