Setelah melakukan langkah-langkah di atas, Anda mendapatkan sabun pencuci piring yang lebih banyak dan masih agak kental (tidak encer).
Jika penasaran dengan hasilnya, Anda bisa langsung menggunakan sabun cuci piring yang telah diracik, yang mana sabun pencuci piring tersebut masih berbusa.
Terakhir, Anda tinggal memasukkan sabun pencuci piring yang telah diracik ke dalam jerigen untuk menyimpannya.
Dengan melakukan trik di atas, Anda berhasil membuat 800 ml sabun pencuci piring menjadi berjumlah 5 liter.
Mudah bukan?
Anda bisa berhemat hingga puliuhan bahkan ratusan ribu loh dengan menggunakan trik ini.
Bagaimana tertarik mencobanya Sase Lover?
Pastinya bisa menghemat pengeluaran Anda bukan?
Baca Juga: Bukan Kinclong, Yang Masih Nekat Nyuci Motor Pakai Sabun Cuci Piring, Ternyata Efeknya Bisa Begini
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR