Busa dinding sangat baik untuk menambal semua jenis lubang yang ada di dinding rumahmu.
Kamu dapat membelinya di sebagian besar toko perangkat keras atau toko online.
Meski begitu, kamu tidak perlu membeli seluruh gulungan busa dinding jika hanya ingin menambal lubang kecil di dinding.
Langsung mendempul dinding yang berlubang merupakan cara cepat dan mudah untuk menambal dinding.
Gunakan dempul yang berkualitas dan sesuai.
Setelah dempul benar-benar kering, lanjutnya dengan mengecat permukaan di atasnya.
Nah, itulah empat cara untuk menambal dinding yang belubang.
Semoga bermanfaat!
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "4 Cara Mudah Menambal Dinding yang Berlubang".
KOMENTAR