SajianSedap.com - Bagi pasangan yang sudah menikah, memiliki keturunan adalah hal yang diidamkan.
Hanya saja, tak semua beruntung langsung diberikan kesempatan memiliki momongan.
Maka dari itu penting mengetahui penyebab akan hal tersebut.
Salah satunya adalah kesehatan sperma dari pasangan pria.
Seringkali jika sulit hamil, kaum wanita yang jadi sasaran.
Padahal bisa saja jika sang suami yang justru memiliki masalah kesuburan.
Yang kerap disepelekan adalah sperma encer.
Selain gaya hidup,ada makanan yang justru bisa membuat sperma menjadi encer dan jumlahnya sedikit.
Untuk itu, segera hindari mengonsumsi deretan makanan berikut jika ingin segera mendapatkan momongan.
Bagi para pria jika Anda mencoba merencanakan bayi atau momongan, sebaiknya Anda menghindari makanan yang disebutkan di bawah ini.
Beberapa di antaranya seperti daging olahan, kedelai, susu, dan masih banyak lainnya berikut ini seperti dilansir dari Indiatimes dan Medicalnewstoday.
KOMENTAR