SajianSedap.com - Susah tidur memang jadi momok menakutkan bagi setiap orang.
Kurangnya jam tidur dapat berdampak pada kesehatan.
Alasan seseorang tak bisa tidur dengan baik cukup beragam.
Salah satunya datang dari kamar tidur yang digunakan.
Karena ada beberapa benda yang justru bisa membuat seseorang mengamali insomnia.
Jadi kalau masih ada 6 benda ini dari kamar tidur, segera pindahkan secepatnya.
Dilansir The Spruce dari Kompas.co, berikut ini 6 benda yang sebaiknya tidak disimpan di kamar tidur.
Tentu hindari meletakkan benda ini di kamar tidur agar istirahat Sase lovers dan keluarga bisa lebih tenang.
Hindari menumpuk permukaan kamar atau kursi dengan pakaian.
Desainer Jean Parker mengatakan, kamar tidur haruslah tenang, tenteram, dan tempat di mana Anda bisa benar-benar mengisi ulang tenaga dan menyegarkan diri.
Kamar tidur bukanlah sebuah gym, jadi saya tidak akan menyiapkan peralatan olahraga di sana, ucapnya lagi.
Baca Juga: Waduh! Yang Punya Sprei Warna Ini Bisa Susah Tidur, Baiknya Jangan Dipasang di Kasur
KOMENTAR