SajianSedap.com - Rasa nyeri atau pegal linu yang menyerang badan tentu saja membuat Anda tidak nyaman.
Istirahat pun juga belum tentu bisa menghilangkan rasa nyeri dan pegal linu yang menyerang tubuh.
Penyebab pegal linu dan nyeri tubuh ini pun beragam.
Biasanya disebabkan karena aktivitas padat hingga stres.
Bahkan posisi seks juga bisa menyebabkan nyeri dan pegal linu.
Sebagaian orang biasanya akan memakai koyo untuk mengatasi pegal linu dan nyeri di tubuh.
Tapi selain pemakai koyo, mengatasi pegal linu ternyata bisa memakai bahan alami.
Tips mengobati pegal linu tanpa koyo ini memanfaatkan beberapa bahan dapur.
Jika dikonsumsi, rasa nyeri dan pegal linu ini bisa berkurang dan sembuh.
Berikut ini obat pegal linu alami ini yang bisa Anda buat dan konsumsi di rumah dikutip dari Parenting FirstCry.
Cuka sari apel memiliki sifat anti-inflamasi, yang dapat membantu mengurangi peradangan pada tubuh dan meredakan nyeri tubuh.
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR