SajianSedap.com - Apakah kamu punya akuarium di rumah?
Akuarium berisi ikan ini akan menambah estetika di dalam ruangan rumah.
Apalagi kalau akuarium itu bersih dan jernih, pasti sangat enak dipandang mata.
Tapi, ada saja orang yang malas membersihkan akuarium, nih!
Kalau dibiarkan kotor lama, akuarium akan berkerak kuning dan susah untuk dihilangkan.
Tentu saja penampilan kaca akuarium yang berkerak akan mengganggu pemandangan.
Makanya, kita harus tahu cara membersihkan akuarium dari noda-noda ini, nih!
Tenang, untuk membersihkan akuarium ini kita bisa menggunakan pasta gigi atau odol saja, kok!
Wah, bagaimana caranya?
Melansir dari Nakita.id, ada cara mudah untuk membersihkan kerak di akuarium agar kaca kembali bening.
Untuk membuat kaca akuarium kembali bening tanpa kerak, siapkan bahan-bahan di bawah ini:
KOMENTAR