Ternyata air mineral palsu rasanya lebih kesat.
Anda bisa mencoba untuk meminumnya sedikit saja.
Di langit-langit mulut juga akan terasa ada seperti debu-debu yang menempel.
Konsumen perlu lebih teliti untuk mengecek tanggal kedaluwarsa dan izin produksi.
Jangan terjebak dengan merek dagang besar.
Pastikan juga tutup tak bocor.
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Cara Bedakan Air Galon Kemasan Palsu dengan Asli, Periksa Angka Register
Baca Juga: 4 Trik Mengatasi Air Galon Tidak Mau Keluar dari Dispenser, Tidak Perlu Beli Baru Kalau Tahu Caranya
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR